TOKO YANG MENJUAL ISTRI BARU

Kumulan Cerita Inspiratif Dan Motivasi
Sebuah toko yang menjual istri baru, dibuka dimana pria dapat memilih wanita untuk dijadikan sebagai seorang istri.*

Di antara instruksi-instruksi yang ada di pintu masuk, terdapat instruksi yang menunjukkan bagaiman aturan main untuk masuk toko tsb: "Kamu hanya dapat mengunjungi toko ini SATU KALI!"*

Toko tersbut terdiri dari 6 lantai dimana setiap lantai akan menunjukkan kelompok calon istri.*
Semakin tinggi lantainya, semakin tinggi pula nilai wanita tersebut. Kamu dapat memilih wanita di lantai tertentu / lebih memilih ke lantai berikutnya, tapi dengan syarat tidak bisa turun lagi ke lantai sebelumnya kecuali uuntuk keluar dari toko.*

Lalu, seorang pria pun pergi ke " TOKO ISTRI " tsb untuk mencari istri. Di setiap lantai terdapat  tulisan seperti ini:*

Anda Berada Lt 1:*
"Wanita di lantai ini taat pada Tuhan & pandai memasak."*
Pria itu tersenyum, kemudian dia naik ke lantai selanjutnya.*

Anda Berada Lt 2:*
"Wanita di lantai ini taat pada Tuhan, pandai memasak & lemah lembut."*
Kembali pria itu naik ke lantai selanjutnya.*

Anda Berada Lt 3:*
"Wanita di lantai ini taat pada Tuhan, pandai memasak, lemah lembut & cantik."*
''Wow!'', ujar sang pria, tetapi pikirannya msh penasaran & trs naik.*

Lalu smpailah pria itu di lt. 4 Dan terdpt tulisan:*
"Wanita di lantai ini taat pada Tuhan, pandai memasak, lemah lembut, cantik banget & sayang anak."*
''Ya ampun!'' Dia berseru, ''Aku hampir tak percaya!''*

Dan dia tetap melanjutkan ke lt 5:*
"Wanita di lantai ini taat pada Tuhan, pandai memasak, lemah lembut, cantik banget, sayang anak & sexy."*

Dia tergoda utk berhenti tp kemudian dia melangkah ke lt. 6 & terdpt tulisan:*
"Anda adalah pengunjung yg ke 4.363.012.000. Tdk ada wanita di lantai ini. Lantai ini hny semata2 pembuktian utk pria yg tdk pernah puas."*

Terima kasih telah berbelanja di " TOKO ISTRI ". Mohon hati-hati ketika keluar dari sini.*

Sumber: Kaskus

0 comments:

Post a Comment

Menarik

  • Si Pandai dan si Pandir26/07/2012 - 0 Comments
  • TIGA PERENUNGAN HIDUP04/12/2012 - 0 Comments
  • Habis Gelap, Terbitlah: TUKUL11/06/2012 - 0 Comments
  • KUMPULAN UCAPAN SELAMAT TAHUN BARU 29/12/2012 - 0 Comments
  • 10 Bencana Alam Paling Terdahsyat dan Sangat Mematikan di Muka Bumi17/12/2013 - 0 Comments
  • Ini Ramalan Nama Bayi Paling Unik dan Keren 201425/05/2014 - 0 Comments
  • [Motivasi Kerja] - Menjaga Kepercayaan29/09/2012 - 0 Comments
  • Pangeran Kecil Yang Meminta Berumur Panjang26/06/2012 - 0 Comments
  • Serigala Berhati Domba30/06/2008 - 3 Comments
  • Eleanor Simmonds, Anak yang Luar Biasa05/08/2009 - 0 Comments